Detail Layanan
Lintasarta SCPC VSAT memastikan konektivitas bisnis Anda tetap efektif, cepat, dan stabil bahkan bagi perusahaan yang kantor cabangnya terletak di daerah terpencil atau lepas pantai sekalipun. Dengan media akses satelit dan menggunakan teknologi Single Channel per Carrier (SCPC), layanan komunikasi data ini menawarkan koneksi dedicated bandwidth yang menjaminan konektivitas cepat dan stabil. Didukung oleh para ahli VSAT dan spesialis SCPC serta lebih dari 10.000 jaringan VSAT, layanan Lintasarta SCPC VSAT adalah solusi konektivitas terbaik untuk bisnis Anda.
Keunggulan Produk
Fitur Utama
- Point to Point (Private), dengan konfigurasi kedua sisi antena VSAT yang dipasang di tempat pelanggan.
- Teleport, dilayani melalui kantor Lintasarta di Jatiluhur dan berfungsi untuk mengatasi permasalahan tidak adanya ruang untuk antena SCPC VSAT di kantor pusat pelanggan.
Fitur Tambahan
- Konferensi Video
- Internet
Spesifikasi
- Kecepatan data pada 64 Kbps – 2048 Kbps atau lebih
- Konfigurasi saluran yang jelas melalui protokol komunikasi seperti Metro Ethernet
- Konfigurasi dupleks penuh dengan modulasi: QPSK/8PSK/8 APSK/16 QAM
Paket Layanan
SCPC VSAT Private
Uncovered dengan Akses Terestrial Lintasarta, Remote Statis
Sea Star Private
Uncovered dengan Akses Terestrial Lintasarta, Remote Bergerak
SCPC VSAT Teleport
Covered dengan Akses Terestrial Lintasarta, Remote Statis
Sea Star Teleport
Covered dengan Akses Terestrial Lintasarta, Remote Bergerak
Standar Waktu Pengiriman untuk Layanan Lintasarta SCPC VSAT Private & Teleport (Fix)
14 hari kerja
21 hari kerja
28 hari kerja
Untuk peralatan dan pengiriman Lintasarta Sea Star membutuhkan waktu 12 minggu sejak penandatanganan FPB sedangkan proses instalasi (Assembling & Commissioning) membutuhkan waktu 1 (satu) minggu. Waktu Pengiriman Standar untuk Sea Star dihitung sejak peralatan tiba di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta.